Center for Indigenous and Cultural Psychology (CICP) mengadakan School of Researcher (SOR) bertajuk Method Matters: Building Capacity for Cutting-Edge Research. Kegiatan ini bertujuan untuk melatih calon asisten peneliti CICP sebelum berkecimpung langsung pada penelitian yang sudah dan yang akan berjalan di CICP. Dalam rangka mendukung tujuan Sustainable Development Goals (SDGs), khususnya pada poin ke-4 mengenai Pendidikan Berkualitas, program ini berfokus pada peningkatan keterampilan dan kapasitas para peneliti muda agar mampu menghasilkan penelitian yang inovatif dan berkualitas tinggi.
Public Release
Center for Indigenous and Cultural Psychology (CICP) – Universitas Gadjah Mada along with the Nossal Institute – University of Melbourne, Difabel Siaga Bencana (Difagana), and Global Disaster Preparedness Center (GDPC) collaborate to held the International Research Dissemination: Disability, Preparedness, and Social Relation and “Gethok Tular” Photo Exhibition on May 16, 2024 that is held both offline and online in D-Hall Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada and via Zoom meeting. This international research dissemination consists of the presentation of findings, programme explanation, dissemination of POP-IDEAS (Perspectives of Persons with Disabilities on Inclusivity and Actionability of Disaster Early Warning System) early findings, experience reflection, responder session, and followed by a question and answer session.
The Center for Indigenous and Cultural Psychology (CICP) at Gadjah Mada University held the 3rd Angkringan Workshop titled “Communal Sharing as the Foundation for Youth Solidarity Actions” on Wednesday, May 8, 2024. The workshop featured speaker Melani Jayanti, M.A., a member of the Pesantren Research Group, to present research findings and interesting discoveries related to the process of forming solidarity within youth organizations and the dynamics of intragroup relations within them.
Jumat pertengahan November lalu (12/11) CICP baru saja menggelar acara yang berjudul CICP International Webinar: Challenges of Living in a Diverse Society. Webinar ini diselenggarakan secara daring via Zoom dengan mengundang 3 narasumber dalam negeri maupun luar negeri. Narasumber tersebut antara lain Prof. Dr. Faturochman, M.A. (Fakultas Psikologi), Dr. Muhammad Najib Azca (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik) dari Universitas Gadjah Mada serta Rogelia Pe-Pua, Ph.D. narasumber dari School of Social Sciences University of New South Wales. Materi yang dibahas antara lain yaitu “Managing Diversity for Unity” oleh Faturochman, “Lessons Learned from Conflict Resolution in Indonesia” oleh Muhammad Najib Azca, dan materi terakhir dibawakan oleh Rogelia Pe-Pua yang berjudul “Australian Experience of Multiculturalism and Cultural Diversity”. Webinar ini adalah acara rutin CICP dari program umum Visiting Professor yang diadakan setiap tahunnya, tahun lalu CICP mengundang pembicara Luca Tateo Ph.D. dari University of Oslo, Norwegia. Webinar ini disambut dengan baik dan aktif oleh peserta yang berasal dari kalangan mahasiswa S1, S2, S3 dan khalayak umum. [Ratri/Humas CICP]